Gorontalo, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Herwyn JH Malonda mengungkapkan musim hujan menjadi musim yang rawan bagi pengantaran logistik, khususnya pada daerah kepulauan di Indonesia.
Solo, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Ketua Bawaslu Rahmat Bagja menegaskan kerja pengawasan yang dilakukan pengawas pemilu dapat membuktikan kebenaran penghitungan suara. Hal ini dia sampaikan dalam Konsolidasi Nasional Evaluasi Manajemen Pengawasan Proses Tahapan Logistik Pemilu dan Persiapan Pengawasan Tahapan Pemungutan dan Perhitungan Suara pada Pemilu 2024 di Solo, Kamis (25/1/2024).
Bandung, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Herwyn JH Malonda mengecek logistik Pemilu 2024 yang telah diterima KPU Kota Bandung, Sabtu (23/12/2023). Didampingi jajaran pengawas pemilu Provinsi Jawa Barat dan Kota Bandung, Herwyn berkeliling gudang logistik di sebuah gedung yang didalamnya tersimpan rapi logistik pemilu seperti kotak suara, bilik, dan tinta.
Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Bawaslu mendorong KPU untuk menyusun manajemen logistik dan manajemen risiko secara komprehensif. Hal ini untuk memastikan segala proses dapat terlaksana sesuai ketentuan yang ditetapkan.
Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Herwyn JH Malonda mengingatkan KPU agar bisa menyusun jadwal pengadaan logistik Pemilu 2024 dengan baik. Hal yang disoroti Herwyn yakni terkait dengan ketepatakan waktu dan jumlah dalam memproduksi hingga mendistribusikan logistik Pemilu 2024.