• English
  • Bahasa Indonesia


 
Medan, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Ketua Bawaslu Rahmat Bagja memaparkan strategi kesuksesan Pemilihan Serentak 2024. Strategi tersebut bisa berjalan dengan baik dengan melibatkan beberapa pihak terkait.
 

Yogyakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Anggota Bawaslu Puadi meyakini pihaknya mampu memenuhi keinginan masyarakat untuk mewujudkan Pemilihan 2024 yang berkeadilan. Untuk itu, dia meminta para pengawas pemilu untuk meningkatkan kualitas kompetensi dalam menangani pelanggaran.

Pidie Jaya, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Puadi menegaskan jangan ada politik uang dan suap kepada penyelenggara pemilu dalam penyelenggaraan Penghitungan Surat Suara Ulang (PSSU) di Pidie Jaya, Aceh.

Palembang, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Ketua Bawaslu Rahmat Bagja meminta Pengawas Kecamatan (Panwascam) untuk hadir langsung di kampanye peserta Pemilihan 2024. Tidak hanya itu Bagja juga melarang Panwascam untuk melakukan pengawasan hanya melalui televisi.

Palembang, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Ketua Bawaslu Rahmat Bagja meminta laporan mengenai pelanggaran netralitas aparatur sipil negara (ASN) telah melalui kajian yang matang sebelum diteruskan ke Komisi ASN (KASN).

Ditulis oleh : admin bawaslu
pada : Rabu, 16 Juli 2014 - 16:58 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilu - Menjelang penanganan perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Presiden dan Wakil Presiden 2014, Mahkamah Konstitusi (MK) menggelar Rapat Koordinasi Penyelesaian Perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2014, di Jakarta, Rabu (16/7).

Ditulis oleh : admin bawaslu
pada : Rabu, 16 Juli 2014 - 16:05 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilu - Komnas HAM datang ke Bawaslu RI dalam rangka kordinasi antar lembaga terkait Pemilu Presiden 2014, di Gedung Bawaslu, Rabu (16/7). Komnas HAM menilai pemenuhan hak konstitusional kelompok rentan di pilpres sudah lebih baik dibanding pileg lalu. Meski begitu masih ada sejumlah hal yang perlu diperbaiki.

Ditulis oleh : admin bawaslu
pada : Selasa, 15 Juli 2014 - 19:04 WIB

Lampung, Badan Pengawas Pemilu – Bawaslu RI dan Bawaslu Provinsi Lampung melakukan Supervisi dalam rangka Pemungutan Suara Ulang (PSU) pemilihan Presiden dan Wakil Presiden tahun 2014 di TPS 3 Kelurahan Pinang Jaya, Kecamatan Kemiling, Kota Bandar Lampung, Selasa (15/7).

Ditulis oleh : admin bawaslu
pada : Selasa, 15 Juli 2014 - 15:21 WIB

Bengkulu, Badan Pengawas Pemilu - Ketua Bawaslu RI, Muhammad melakukan supervisi rekapitulasi perhitungan surat suara pemilihan umum presiden dan wakil presiden tahun 2014 di Provinsi Bengkulu, Minggu (13/7) siang. Dalam kesempatan tersebut, Muhammad melakukan kunjungan ke kantor Bawaslu Provinsi Bengkulu Jl.

Halaman

Informasi Publik

 

Regulasi

 

Pendaftaran Pemantau

 

Forum

 

SIGAPLapor

 

 

Whistleblowing System

 

Helpdesk Keuangan

 

SIPS

 

SAKIP

 

Sipeka Bawaslu

 

SIPP Bawaslu

 

Simpeg Bawaslu

Si Jari Hubal Bawaslu

 

 

 

 

Video Bawaslu

newSIPS 2019
newSIPS 2019

Mars Bawaslu

Mars Pengawas PEMILU +text
Mars Pengawas PEMILU +text