Jayapura, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Fritz Edward Siregar melakukan verifikasi calon anggota Bawaslu Kabupaten Intan Jaya dan Kabupaten Pegunungan Bintang. Hal ini dilakukan guna mengisi kekosongan jabatan di dua kabupaten tersebut.