Pontianak, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Ketua Bawaslu Abhan menyatakan kesiapan jajarannya yang ada di Kalimantan Barat (Kalbar) untuk mengawasi tujuh Pemilihan Bupati dan wakil Bupati (Pilbup) Tahun 2020 di masa kebiasaan baru. Baca lebih lanjut tentang Pengawas Pemilu Kalbar Siap Awasi Pilkada 2020 di Masa Kebiasaan Baru