• English
  • Bahasa Indonesia

berita terkini

Studi Birokrasi, Praja IPDN Kunjungi Bawaslu

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Dalam rangka menambah wawasan serta pengetahuan Praja Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) dalam praktik penyelenggaraan pemerintahan pada masa Kuliah Teori Birokrasi, mengadakan studi perspektif ke Bawaslu dalam memberikan pemahaman terkait peranan Bawaslu dalam penyelenggaraan Pemilu serta informasi mengenai kendala dan hambatan d

Share

Bawaslu Siapkan SDM dan Anggaran Menuju Pilkada 2018

Jakarta, Badan Pengawas Pemilu – Tahapan Pilkada 2018 akan dimulai beberapa bulan ke depan. Bawaslu tengah mempersiapkan jajaran pengawas di daerah yang akan melaksanakan Pilkada di 2018. Sebanyak 381 daerah akan dibentuk jajaran pengawas yang akan dimulai pada Juni 2017 ini.

 

Share

Jaga Integritas Pilkada, Bawaslu Supervisi PSU di 7 Kabupaten

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Bawaslu memastikan akan mengawal integritas penyelenggaraan pemungutan suara ulang (PSU) pemilihan bupati dan wakil bupati di tujuh kabupaten dengan terjun langsung melakukan pengawasan.

Share

Bawaslu Terima Saran dan Masukan dari Akademisi

Jakarta, Badan Pengawas Pemilu - Setelah menggelar kegiatan Bawaslu Mendengar Tahap I, II, dan III, kini Bawaslu RI kembali menggelar kegiatan Bawaslu Mendengar Tahap ke IV dengan mengundang para Akademisi.

Share

Ratna Dewi: Kualitas Pemilu Ditentukan Oleh Proses

Mamuju, Badan Pengawasan Pemilu – Anggota Bawaslu RI Ratna Dewi Pettalolo mengatakan, ada dua indikator keberhasilan dari sebuah Pemilu, yaitu proses dan hasil. Pemilu dilaksanakan melalui sebuah proses yang akan menentukan sebuah hasil. Apakah dari proses yang dilakukan itu telah taat asas maupun aturan.

Share

Bawaslu Terima Masukan dari Pegiat Pemilu

Bogor, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Ketua dan Anggota Bawaslu RI tengah menyusun rencana strategi pengawasan Pemilu untuk lima tahun ke depan. Untuk itu, Bawaslu mengadakan serangkaian kegiatan Bawaslu Mendengar sebagai bahan masukan untuk melakukan upaya-upaya perbaikan.

Share

Bawaslu Sampaikan Catatan Pilkada 2017

Jakarta,   Badan   Pengawas   Pemilihan   Umum   –  Ketua   Bawaslu   RI,   Abhan menghadiri kegiatan NGOPI  (Ngobrol Pemilu Indonesia)  yang digagas  oleh Komisi Independen   Pemantau   Pemilu   (KIPP)   di   Ruang   Media   Center   Komisi   Pemilihan Umum (KPU RI), Jalan Imam Bonjol Nomor 29 Jakarta Pusat, Jumat (5/5).

Share
Berlangganan RSS - berita terkini

Informasi Publik

 

Regulasi

 

Pendaftaran Pemantau

 

Forum

 

SIGAPLapor

 

 

Whistleblowing System

 

Helpdesk Keuangan

 

SIPS

 

SAKIP

 

Sipeka Bawaslu

 

SIPP Bawaslu

 

Simpeg Bawaslu

Si Jari Hubal Bawaslu

 

 

 

 

Video Bawaslu

newSIPS 2019
newSIPS 2019

Mars Bawaslu

Mars Pengawas PEMILU +text
Mars Pengawas PEMILU +text