• English
  • Bahasa Indonesia

Tangerang Selatan, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Ketua Bawaslu Rahmat Bagja menyebut tahapan Pemutahiran Daftar Pemilih (Mutarlih) atau Pencocokan Data dan Penelitian (Coklit) Pemilihan 2024 dapat meningkatkan presentase jumlah pemilih di TPS.

Cianjur, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Lolly Suhenty mengawasi melekat pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) TPS 15 Desa Mentengsari, Kecamatan Cikalongkulon, Kabupaten Cianjur.

Minahasa, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Herwyn JH Malonda meminta Pengawas Kelurahan/Desa (PKD) melakukan pengawasan secara melekat dan cermat selama tahapan pemutakhiran data pemilih (Mutarlih) atau Pencocokan Data dan Penelitian (Coklit) Pemilihan 2024.

 
Balikpapan, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Anggota Bawaslu Herwyn JH Malonda mendorong jajaran pengawas pemilu lakukan percepatan penguasaan regulasi. Pengawas pemilu harus sudah memiliki paradigma penegakan regulasi pemilihan, bukan pemilu.
 
Ditulis oleh : Rama Agusta
pada : Senin, 20 Maret 2023 - 20:00 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemillihan Umum- Bawaslu memerintahkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk melakukan verifikasi administrasi perbaikan terhadap dokumen persyaratan perbaikan Partai Rakyat Adil Makmur (PRIMA). Perintah tersebut berdasarkan Putusan Sidang Penanganan Dugaaan Pelangaran Administrasi Pemilu 2024 dengan Laporan Nomor: 001/LP/ADM/BWSL/00.00/III/2023.

Ditulis oleh : Robi Ardianto
pada : Senin, 20 Maret 2023 - 19:00 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Sekretaris Jenderal Bawaslu Ichsan Fuady menghadiri Sistem Pemerintah Berbasis Elektronik (SPBE) Summit 2023 yang diselenggarakan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), Senin (20/3/2023) di Jakarta.

Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka mewujudkan kedaulatan digital di Indonesia dan dihadiri berbagai kementerian lembaga negara dan kepala daerah se-Indonesia.

Ditulis oleh : Bawaslu Provinsi
pada : Minggu, 19 Maret 2023 - 18:29 WIB

Palembang, Bawaslu Sumsel - Ketua Bawaslu Republik Indonesia Rahmat Bagja bersama Walikota Lubuklinggau, H SN Prana Putra Sohe melakukan peletakan batu pertama sebagai tanda dimulainya pembangunan ruang serba guna dan rehab kantor Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Lubuklinggau pada hari Minggu (19/3/2023).

Ditulis oleh : Regi Renovan
pada : Sabtu, 18 Maret 2023 - 21:40 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Puadi meminta partai politik tidak membuat 'jebakan batman' terhadap penyelenggara pemilu, misalnya mengajak berdua saja di warung kopi. Hal itu kata dia, dapat menjadi pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu yaitu pelanggaran terhadap etika penyelenggara pemilu yang berdasarkan sumpah dan/atau janji sebelum menjalankan tugas sebagai penyelenggara pemilu.

Ditulis oleh : Jaa Pradana
pada : Sabtu, 18 Maret 2023 - 19:35 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Lolly Suhenty mengingatkan untuk menahan diri tidak menyosialisasikan orang yang akan mencalonkan diri sebagai peserta Pemilu 2024. Dia mengatakan saat ini merupakan masa sosialisasi hanya bagi partai politik (parpol) peserta Pemilu 2024, belum ada peserta pemilu dari calon legislatif, maupun calon presiden.

Ditulis oleh : Hendi Poernawan
pada : Sabtu, 18 Maret 2023 - 09:02 WIB

Tangerang, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Totok Hariyono mengingatkan kepada seluruh jajaran Bawaslu untuk hati-hati saat menggunakan anggaran. Sebab, kata dia, penggunaan dana hibah yang tidak transparan bisa menimbulkan masalah, setiap anggaran yang dipakai harus ada rincian yang jelas.

Ditulis oleh : Jaa Pradana
pada : Jumat, 17 Maret 2023 - 18:29 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Lolly Suhenty menegaskan peserta pemilu dilarang berkampanye di tempat ibadah sebagaimana amanat Pasal 280 Undang Undang Pemilu. Dalam lampiran penjelasan Pasal 280 huruf (h) UU Pemilu, peserta pemilu hanya boleh menggunakan tempat ibadah ketika diundang oleh pihak penanggung jawab tempat ibadah dan tidak memakai atribut kampanye pemilu,

Ditulis oleh : Rama Agusta
pada : Jumat, 17 Maret 2023 - 15:47 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Ketua Bawaslu Rahmat Bagja menganggap pola komunikasi antara KPU-Bawaslu yang sering 'naik-turun' dalam tahapan pemilu, sebagai pertanda baik pemilu masih terus berjalan. Menurutnya, komunikasi Bawaslu tidak selalu sejalan dengan KPU.

Ditulis oleh : Robi Ardianto
pada : Jumat, 17 Maret 2023 - 15:16 WIB
Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Puadi menjabarkan beberapa potensi pelanggaran dalam pengawasan kampanye Pemilu 2024. Pertama, kata dia, pelanggaran alat peraga kampanye (APK) berupa pemasangan di tempat yang dilarang atau APK yang mengandung materi dan informasi yang dilarang.
 
Ditulis oleh : baguz pradana
pada : Kamis, 16 Maret 2023 - 20:16 WIB
Semarang, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Anggota Bawaslu Herwyn JH Malonda berharap Pengelolaan Aset Negara Yang profesional dan modern dengan mengedepankan asas pemerintahan yang baik (good governance), akan meningkatkan kepercayaan pengelolaan keuangan dan aset Barang Milik Negara (BMN) oleh masyarakat dan pemangku kepentingan.

Halaman

Informasi Publik

 

Regulasi

 

Pendaftaran Pemantau

 

Forum

 

SIGAPLapor

 

 

Whistleblowing System

 

Helpdesk Keuangan

 

SIPS

 

SAKIP

 

Sipeka Bawaslu

 

SIPP Bawaslu

 

Simpeg Bawaslu

Si Jari Hubal Bawaslu

 

 

 

 

Video Bawaslu

newSIPS 2019
newSIPS 2019

Mars Bawaslu

Mars Pengawas PEMILU +text
Mars Pengawas PEMILU +text