• English
  • Bahasa Indonesia

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Bawaslu memastikan jajaran pengawas pemilu untuk melakukan mitigasi pengawasan dalam tahapan Pemilihan (Pilkada) Serentak 2024. Mitigasi tersebut meliputi banyak hal, termasuk evaluasi kinerja pengawas ad hoc (sementara) dalam Pemilu Serentak 2024.

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Bawaslu menghadirkan satu ahli dan tujuh saksi dalam lanjutan Sidang Sengketa Hasil Pilpres 2024 di Mahkamah Konstitusi (MK).

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Ketua Bawaslu Rahmat Bagja mengungkapkan perlunya melakukan evaluasi dalam pengawasan dana kampanye.

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Lolly Suhenty meminta Bawaslu daerah untuk mempersiapkan publikasi edukasi menjelang Pilkada Serentak 2024 yang akan berlangsung akhir tahun ini.

Ditulis oleh : Bawaslu Provinsi
pada : Kamis, 7 Oktober 2021 - 13:52 WIB

Jambi, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Sebagai tindak lanjut dari pelaksanaan Sekolah Kader Pengawas Partisipatif (SKPP) tingkat dasar selesai pada bulan September lalu, Bawaslu Provinsi Jambi, Rabu (6/10/2021) malam, melaksanakan acara pembukaan SKPP tingkat menengah. Anggota Bawaslu Mochammad Afifuddin dalam sambutannya mengatakan pelaksanaan SKPP tingkat menengah ini adalah bentuk upaya Bawaslu dalam memaksimalkan upaya pencegahan.

Ditulis oleh : Rama Agusta
pada : Kamis, 7 Oktober 2021 - 00:00 WIB

MAMUJU, BAWASLU SULBAR – Bawaslu Provinsi Sulawesi Barat kembali menggelar diskusi mingguan. Kali ini, diskusi mengusung tema “Peraturan dan Dinamika Teknis Penertiban Alat Peraga Kampanye (APK) dalam Penyelenggaraan Pemilu Tahun 2024”.

Ditulis oleh : Bawaslu Provinsi
pada : Rabu, 6 Oktober 2021 - 20:30 WIB

Morotai, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Rahmat Bagja meminta pemuda tidak anti terhadap politik. Hal itu dikatakannya saat membuka SKPP di Kabupaten Morotai, Maluku Utara, Rabu (6/10/2021).

"Dewasa ini generasi muda anti terhadap politik, generasi millenial mulai menjahui hal yang berbau politik. Inilah yang dikuatirkan dimana proses pemilu diangap sebagai proses yang biasa dam politik uang dianggap hal yang biasa,”ujarnya.

Ditulis oleh : Jaa Pradana
pada : Selasa, 5 Oktober 2021 - 17:33 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Ketua Bawaslu Abhan mendorong semua pihak untuk berkontribusi menciptakan Pemilu Serentak 2024 yang ramah terhadap pemilih disabilitas. Negara menurutnya mempunyai kewajiban untuk memenuhi dan melindungi setiap hak yang dimiliki oleh setiap warga negaranya termasuk hak pilih pemilih disabilitas.

Ditulis oleh : Bawaslu Provinsi
pada : Selasa, 5 Oktober 2021 - 07:30 WIB

Ternate, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Ratna Dewi Pettalolo menyatakan Bawaslu sangat membutuhkan dukungan kaum pemuda yang memiliki idealisme, yang berkualitas untuk membantu dan menjaga kedaulatan pengawasan pemilu di Indonesia. Hal itu diucapkannya saat membuka SKPP tingkat dasar di Ternate, Senin (4/10/2021).

Ditulis oleh : Bawaslu Provinsi
pada : Senin, 4 Oktober 2021 - 22:00 WIB

Tangerang, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Rahmat Bagja optimis Sekolah Kader Pengawasan Partisipatif (SKPP) yang telah berlangsung tahun ini akan melahirkan 10 ribu calon pengawas partisipatif. Hal itu dikatakan Bagja saat membuka SKPP Tangerang Raya di Jatiuwung, Kota Tangerang, Senin, (4/10/2021).

"SKPP tahun ini tersebar di seratus titik seluruh Indonesia. Minat masyarakat cukup tinggi," ungkapnya.

Ditulis oleh : Bawaslu Provinsi
pada : Senin, 4 Oktober 2021 - 18:30 WIB

Gorontalo, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu RI Fritz Edwar Siregar menjadi pembina upacara Saka Adhyasta Pemilu yang bertempat di Pantai Bolihutuo, Kabupaten Boalemo, Senin (4/10/2021). Fritz menceritakan pramuka merupakan tempat dia belajar kepemimpinan dan saling menghargai perbedaan.

“Saya belajar kepemimpinan, belajar saling menghargai perbedaan dan itu semua saya dapatkan dari pramuka," kata Fritz.

Ditulis oleh : Bawaslu Provinsi
pada : Senin, 4 Oktober 2021 - 15:30 WIB

Gorontalo, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Fritz Edward Siregar meminta kader Sekolah Kader Pengawasan Partisipatif (SKPP) di Gorontalo memberikan edukasi pemilu di masyarakat. Hal itu diungkapkannya saat membuka SKPP di Kabupaten Boalemo, Provinsi Gorontalo, Senin (4/10/2021).

Ditulis oleh : Robi Ardianto
pada : Senin, 4 Oktober 2021 - 12:35 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilu- Ketua Bawaslu Abhan mengapresiasi program sekolah literasi yang diinisiasi oleh Bawaslu Provinsi DKI Jakarta. Menurutnya menulis merupakan kerja-kerja menuju keabadian.

Ditulis oleh : Bawaslu Kabupaten
pada : Sabtu, 2 Oktober 2021 - 12:56 WIB

Toraja Utara, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Ketua Bawaslu Abhan membuka secara resmi Sekolah Kader Pengawas Partisipatif (SKPP) Tingkat Dasar Tahun 2021 zona wilayah Sulawesi Selatan (Sulsel) yang digelar di Toraja Utara, Jumat (1/10/2021). Dia meyakinkan, minat masyarakat dalam mengikuti SKPP semakin tinggi sejak tahun 2018 sehingga diharapkan pengawasan partisipatif pemilu dan pemilihan (pilkada) pun kian besar.

Halaman

Informasi Publik

 

Regulasi

 

Pendaftaran Pemantau

 

Forum

 

SIGAPLapor

 

 

Whistleblowing System

 

Helpdesk Keuangan

 

SIPS

 

SAKIP

 

Sipeka Bawaslu

 

SIPP Bawaslu

 

Simpeg Bawaslu

Si Jari Hubal Bawaslu

 

 

 

 

Video Bawaslu

newSIPS 2019
newSIPS 2019

Mars Bawaslu

Mars Pengawas PEMILU +text
Mars Pengawas PEMILU +text