• English
  • Bahasa Indonesia

Bandarlampung, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu RI Puadi mengingatkan jajaran Bawaslu Provinsi dan Bawaslu Kabupaten/Kota di Provinsi Lampung berhati-hati dalam menangani dugaan pelanggaran dalam Pemilihan 2024.

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Ketua dan Sekretaris Jenderal Bawaslu melantik sekaligus mengambil sumpah/janji pimpinan tinggi madya dan pratama di lingkungan Bawaslu. Para terlantik diminta untuk bekerja dengan baik sesuai tugas dan fungsinya masing-masing.

Banda Aceh, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Anggota Bawaslu Lolly Suhenty memberi instruksi kepada jajaran Bawaslu provinsi dan kabupaten/kota, untuk melakukan publikasi kerja-kerja pengawasan yang sudah dilakukan pada Pemilu 2024 dan saat Pemilihan Serentak 2024 mendatang.

Somosir, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Herwyn JH Malonda meminta data dana hibah yang dimiliki jajaran Bawaslu disampaikan dengan lengkap dan apa adaya. Hal tersebut kata dia agar sesuai dengan Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 Tentang Keuangan Negara.

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Demi selaraskan peraturan-peraturan baik dari segi pengawasan dan penyelenggaraan terkait Kepemiluan, Bawaslu dan KPU akan lakukan Rapat Koordinasi (Rakor) bersama untuk pertama kalinya.

Ditulis oleh : Jaa Pradana
pada : Selasa, 3 Agustus 2021 - 16:36 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Bawaslu mengajak Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) untuk bekerja sama terkait rencana penggunaan tanda tangan dan sertifikat elektronik di lingkungan Bawaslu. Ketua Bawaslu Abhan menuturkan kerja sama tersebut diperlukan untuk memperkuat sinergitas yang nanti akan dituangkan dalam Memorandum of Understanding (MoU) antara Bawaslu dan BSSN.

Ditulis oleh : Reyn Gloria
pada : Senin, 2 Agustus 2021 - 19:18 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Bawaslu menyambut baik pemeriksaan pendahuluan kinerja atas pengelolaan dan pertanggungjawaban keuangan pada Pilkada Serentak 2020 yang dilakukan oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Ketua Bawaslu Abhan menyatakan telah memberikan arahan kepada seluruh Bawaslu Provinsi dan Kabupaten/Kota untuk dapat mempersiapkan diri dalam pertanggungjawaban pengelolaan keuangan Pilkada 2020.

Ditulis oleh : Hendi Purnawan
pada : Senin, 2 Agustus 2021 - 19:03 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Sekretaris Jenderal Bawaslu Gunawan Suswantoro melantik sekaligus mengambil sumpah jabatan enam pimpinan tinggi pratama dan pejabat administrator di lingkungan Sekertariat Jenderal Bawaslu dan Sekertariat Bawaslu Provinsi. Pelantikan mengambil tempat di Kantor Bawaslu, Jl. MH Thamrin 14 Jakarta, Senin, (2/8/2021).

Ditulis oleh : Bawaslu Kabupaten
pada : Sabtu, 31 Juli 2021 - 17:21 WIB
Sleman, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Bawaslu Kabupaten Sleman melakukan evaluasi pengawasan daftar pemilih berkelanjutan (DPB) secara virtual. Ketua Bawaslu Sleman, Abdul Karim Mustofa menyampaikan pengawasan pemutakhiran DPB merupakan amanat dari Undang-Undang. Pasca pelaksanaan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sleman Tahun 2020, Bawaslu Sleman tetap melakukan pengawasan, khususnya terkait pemutakhiran DPB yang dilaksanakan oleh KPU Sleman.
 
Ditulis oleh : Ranap Tumpal HS
pada : Jumat, 30 Juli 2021 - 20:15 WIB

Jakarta - Mahkamah Konstitusi (MK) menolak permohonan sengketa hasil dari pemungutan suara ulang (PSU) Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur (Pilgub) Kalimantan Selatan (Kalsel) dan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati (Pilbup) Labuhanbatu, Provinsi Sumatra Utara (Sumut).

Ditulis oleh : Rama Agusta
pada : Kamis, 29 Juli 2021 - 16:13 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Fritz Edward Siregar berharap tidak lagi terjadi perubahan peraturan teknis secara mendadak yang kerap terjadi jelang pemilu atau pilkada. Menurutnya penyelenggara pemilu harus memiliki aturan teknis yang sama ketika tahapan pemilu atau pemilihan (pilkada) telah berlangsung.

Ditulis oleh : Bawaslu Kabupaten
pada : Kamis, 29 Juli 2021 - 07:26 WIB

Maros, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) Saiful Jihad mengatakan jajaran Bawaslu bersama 'stakeholder' berupaya mencegah politik uang dari hulu sampai hilir dengan mendorong lahirnya peraturan antipolitik uang di tingkat desa/kelurahan. Menurutnya akar persoalan korupsi adalah politik uang atau politik transaksional yang merusak demokrasi sehingga harus menjadi musuh bersama.

Ditulis oleh : irwan
pada : Rabu, 28 Juli 2021 - 17:46 WIB

Nabire, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Anggota Bawaslu Rahmat Bagja menyebutkan secara keseluruhan sembilan TPS yang dikunjunginya dalam pelaksanaan pemungutan suara ulang (PSU) Pilkada Kabupaten Nabire berjalan lancar dan aman, meskipun masih ada beberapa kendala yang terjadi. Dia juga melihat antusias masyarakat Nabire untuk memilih pun lumayan tinggi.

Ditulis oleh : Reyn Gloria
pada : Rabu, 28 Juli 2021 - 13:07 WIB

Nabire, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Ketua Bawaslu Abhan melakukan supervisi pengawasan pemungutan suara ulang (PSU) Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati (Pilbup) Kabupaten Nabire, Provinsi Papua di beberapa tempat pemungutan suara (TPS). Dalam pantauannya, dia melihat kondisi masih tertangani oleh pihak Pengawas TPS.

Ditulis oleh : Jaa Pradana
pada : Rabu, 28 Juli 2021 - 12:16 WIB

Nabire, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Mochammad Afifuddin mengawasi secara melekat pelaksanaan pemungutan suara ulang (PSU) Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati (Pilbup) Kabupaten Nabire, Rabu (28/7/2021). Dia mengapresiasi inisiatif Bawaslu Kabupaten Nabire yang melakukan upaya pencegahan pelanggaran pemilihan (pilkada) dengan menempel selebaran imbauan terkait pasal pidana pada tahapan pemungutan dan penghitungan suara (pungut hitung) PSU tersebut.

Halaman

Informasi Publik

 

Regulasi

 

Pendaftaran Pemantau

 

Forum

 

SIGAPLapor

 

 

Whistleblowing System

 

Helpdesk Keuangan

 

SIPS

 

SAKIP

 

Sipeka Bawaslu

 

SIPP Bawaslu

 

Simpeg Bawaslu

Si Jari Hubal Bawaslu

 

 

 

 

Video Bawaslu

newSIPS 2019
newSIPS 2019

Mars Bawaslu

Mars Pengawas PEMILU +text
Mars Pengawas PEMILU +text