• English
  • Bahasa Indonesia

Bandarlampung, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu RI Puadi mengingatkan jajaran Bawaslu Provinsi dan Bawaslu Kabupaten/Kota di Provinsi Lampung berhati-hati dalam menangani dugaan pelanggaran dalam Pemilihan 2024.

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Ketua dan Sekretaris Jenderal Bawaslu melantik sekaligus mengambil sumpah/janji pimpinan tinggi madya dan pratama di lingkungan Bawaslu. Para terlantik diminta untuk bekerja dengan baik sesuai tugas dan fungsinya masing-masing.

Banda Aceh, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Anggota Bawaslu Lolly Suhenty memberi instruksi kepada jajaran Bawaslu provinsi dan kabupaten/kota, untuk melakukan publikasi kerja-kerja pengawasan yang sudah dilakukan pada Pemilu 2024 dan saat Pemilihan Serentak 2024 mendatang.

Somosir, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Herwyn JH Malonda meminta data dana hibah yang dimiliki jajaran Bawaslu disampaikan dengan lengkap dan apa adaya. Hal tersebut kata dia agar sesuai dengan Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 Tentang Keuangan Negara.

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Demi selaraskan peraturan-peraturan baik dari segi pengawasan dan penyelenggaraan terkait Kepemiluan, Bawaslu dan KPU akan lakukan Rapat Koordinasi (Rakor) bersama untuk pertama kalinya.

Ditulis oleh : Bawaslu Provinsi
pada : Rabu, 17 Februari 2021 - 00:00 WIB

Tanjungpinang, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia Tandjung bersama Anggota Bawaslu Rahmat Bagja melakukan kunjungan kerja dalam rangka reses masa persidangan III tahun sidang 2020-2021 ke Tanjungpinang Provinsi Kepulauan Riau. Kunjungan kerja itu dilakukan di Gedung Aula Wan Seri Beni, Kantor Gubernur Kepri Dompak, Senin ( 15/02/2020 ).

 

Ditulis oleh : Andrian Habibi
pada : Selasa, 16 Februari 2021 - 21:30 WIB

Jawa Timur, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Fritz Edward Siregar menegaskan Bawaslu mampu memenuhi harapan rakyat melalui kerja-kerja pengawasan dan penegakan hukum. Lembaga pengawas pemilu juga mampu menjaga kepercayaan mengelola uang negara. Ini dibuktikan dengan raihan lima kali opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).

Ditulis oleh : Andrian Habibi
pada : Selasa, 16 Februari 2021 - 13:47 WIB

Jawa Timur, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Anggota Bawaslu Mochammad Afifuddin mengharapkan Bawaslu meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) ke-6 tahun ini. Bawaslu sudah meraih lima penghargaan WTP atas Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).

“Kita harus medapatkan WTP tahun ini,” katanya saat membuka kegiatan Konsolidasi Penyusunan Laporan Keuangan Bawaslu Tahun 2020 di Kota Batu, Provinsi Jawa Timur, Senin (15/2/2021).

Ditulis oleh : irwan
pada : Selasa, 9 Februari 2021 - 15:00 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Ketua Bawaslu Abhan menyebutkan potensi besar yang harus diantisipasi dalam gelaran Pemilihan Umum (Pemilu) maupun pemilihan kepala daerah (Pilkada) di masa depan ialah lahirnya kembali politik identitas antarpeserta. Maka dari itu dia mengajak semua pihak untuk mengantisipasinya sejak dini.

Ditulis oleh : Bawaslu Provinsi
pada : Minggu, 7 Februari 2021 - 13:12 WIB

Manado, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Anggota Bawaslu Fritz Edward Siregar menghadiri Rapat Koordinasi (rakor) Evaluasi Pengelolaan Data dan Informasi Bawaslu Provinsi Sulawesi Utara, di Manado, Sabtu (6/2/2021). Dalam rakor tersebut Fritz menegaskan untuk meningkatkan lagi pelayanan data dan informasi, baik dari kabupaten/kota hingga provinsi sehingga Bawaslu menjadi lembaga yang informatif.

Ditulis oleh : Rama Agusta
pada : Kamis, 4 Februari 2021 - 19:25 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Bawaslu menyurati KPU untuk melakukan koordinasi dengan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) guna menentukan tata cara penundaan pelantikan calon bupati Sabu Raijua, Provinsi Nusa Tenggara Timur bernama Orient Patriot Riwu Kore yang bepasangan dengan Thobias Uly. Hal ini merupakan tindak lanjut atas keabsahan dokumen Orient Patriot Riwu Kore yang masih berstatus sebagai warga Negara Amerika Serikat (AS).

Ditulis oleh : Bawaslu Provinsi
pada : Rabu, 3 Februari 2021 - 20:00 WIB

Anggota Bawaslu Fritz Edward Siregar memberi apresiasi kepada penyelenggara pemilu di Banten yang telah menggelar Pilkada Serentak 2020. Pesta demokrasi yang digelar pada 9 Desember 2020 lalu dianggap telah berjalan dengan baik, aman dan lancar.

Ditulis oleh : christina karti...
pada : Selasa, 2 Februari 2021 - 23:23 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Anggota Bawaslu Mochammad Afifuddin memberikan catatan evaluasi per tahapan Pilkada 2020 berdasarkan partisipasi pemilih. Evaluasi ini disampaikannya dalam Rakor Evaluasi Sosialisasi dan Pendidikan Pemilih dalam rangka Peningkatan Partisipasi Masyarakat pada Pilkada 2020 secara virtual, Selasa (2/2/2021).

Ditulis oleh : Robi Ardianto
pada : Selasa, 2 Februari 2021 - 17:00 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Sebanyak 19 perkara disidangkan dalam Perselisihan Hasil Pemilihan (PHP) untuk Pilkada 2020 di Mahkamah Konstitusi (MK), di Jakarta, Selasa (2/02/2021).

Sidang PHP 2020 tersebut juga didampingi anggota Bawaslu Ratna Dewi Pettalolo dan Fritz Edward Siregar melalui daring.

Ditulis oleh : Ranap Tumpal HS
pada : Selasa, 2 Februari 2021 - 11:54 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Ketua Bawaslu Abhan melakukan pengambilan sumpah pergantian antarwaktu (PAW) Anggota Bawaslu Kabupaten Minahasa Utara (Minut) sisa masa jabatan 2021-2022. Aljunaid Bakari dilantik menjadi salah satu dari tiga pimpinan Bawaslu Kabupaten Minut menggantikan Rahman Ismail.

Halaman

Informasi Publik

 

Regulasi

 

Pendaftaran Pemantau

 

Forum

 

SIGAPLapor

 

 

Whistleblowing System

 

Helpdesk Keuangan

 

SIPS

 

SAKIP

 

Sipeka Bawaslu

 

SIPP Bawaslu

 

Simpeg Bawaslu

Si Jari Hubal Bawaslu

 

 

 

 

Video Bawaslu

newSIPS 2019
newSIPS 2019

Mars Bawaslu

Mars Pengawas PEMILU +text
Mars Pengawas PEMILU +text