• English
  • Bahasa Indonesia

Boyolali, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Totok Hariyono mengingatkan objek sengketa bukan lagi surat keputusan maupun berita acara tetapi form pengembalian dan form perbaikan dukungan.

Manado, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Herwyn JH Malonda mengingatkan seluruh jajaran Bawaslu di Sulawesi Utara (Sulut) konsisten menjaga kualitas pengawasan.

Makassar, Badan Pengawas Pemilihan Umum-Anggota Bawaslu Puadi menginstruksikan pengawas pemilu mewaspadai dan mencegah terjadinya pelanggaran kembali saat melaksanakan 44 amar putusan Mahkamah Konstitusi (MK) dalam Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Legislatif 2024.

Manado, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Ketua Bawaslu Rahmat Bagja mengingatkan pentingnya evaluasi kinerja dalam menyusun Key Performance Indicator (KPI) untuk visi misi Bawaslu di masa depan. Menurutnya, melalui evaluasi tersebut bisa mengetahui hal yang perlu diperbaiki kedepannya.

Kambaniru, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Lolly Suhenty mengajak para kader pengawas partisipatif untuk segera bergerak mengawal dan mengawasi pelaksanaan proses Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.

Ditulis oleh : ali imron
pada : Kamis, 18 Desember 2014 - 00:26 WIB

Gowa, Sulawesi Selatan, Badan Pengawas Pemilu – Ketua Bawaslu RI, Muhammad, memberikan apresiasi kepada Bawaslu Sulawesi Tengah, Jawa Tengah dan Sumatera Utara yang menjadi peserta terbaik dari 17 Provinsi dalam Kegiatan Training Of Trainers (TOT) Modul Bimtek Bagi Bawaslu Provinsi dalam rangka Bimbingan Teknis Pemilihan Gubernur, Bupati dan Walikota tahap ke II,  di Balai Besar Pelatihan Pertanian (BBPP) Makassar,  13 s.d 16 Desember 2014.

Ditulis oleh : ali imron
pada : Rabu, 17 Desember 2014 - 21:00 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilu – Pemilihan Umum Anggota Legislatif dan Pemilihan umum Presiden dan Wakil Presiden tahun 2014 telah berlalu. Fakta yang terjadi yaitu terbelahnya pandangan dari unsur Masyarakat, Pengamat, Media dan Peserta Pemilu itu sendiri terkait hasil Pemilu tahun 2014. Pandangan yang pertama mengatakan “ Selamat “ bahwa pemilu tahun 2014 merupakan pemilu yang paling baik, demokratis dan transparan dibandingkan pemilu pemilu sebelumnya.

Ditulis oleh : rumonang sipayung
pada : Selasa, 16 Desember 2014 - 20:35 WIB

Papua Barat, Badan Pengawas Pemilu – Proses seleksi tertulis Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) di Provinsi Papua Barat yang dimulai Senin (15/12) hingga Kamis (18/12) dicederai ulah peserta yang menggunakan jasa joki. Pimpinan Bawaslu Papua Barat Isak Waramory memerintahkan nama calon peserta itu dicatat dan direkomendasi gugur untuk seleksi selanjutnya.

Ditulis oleh : ali imron
pada : Sabtu, 13 Desember 2014 - 11:57 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilu – Sebagai bentuk penghargaan atas peran nyata masyarakat dalam mendukung pewujudan Pemilu yang demokratis, Bawaslu menyelenggarakan Penganugerahan Bawaslu Award 2014. Penghargaan tersebut diberikan berdasarkan hasil pemeringkatan melalui kuesioner yang dibagikan kepada Komisioner dan Tim Asistensi di 33 Bawaslu Provinsi seluruh Indonesia.

Ditulis oleh : rumonang sipayung
pada : Jumat, 12 Desember 2014 - 14:10 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilu --  Koordinator Komite Pemilih Indonesia (Tepi) Jeirry Sumampow menyatakan sudah saatnya Badan Pengawasan Pemilu (Bawaslu) harus diperkuat kewenangannya untuk dapat mengeksekusi atau menjatuhkan sanksi dalam pelanggaran pemilihan umum.

Ditulis oleh : rumonang sipayung
pada : Jumat, 12 Desember 2014 - 13:57 WIB
 
Ditulis oleh : rumonang sipayung
pada : Jumat, 12 Desember 2014 - 13:51 WIB
 
Jakarta, Badan Pengawas Pemilu - Komisi Pemilihan Umum memperhitungkan pemilu kepala daerah serentak paling mungkin dilakukan pada 16 Desember 2015. Pelaksanaan Pilkada serentak pada pertengahan Desember itu memperhitungkan kemungkinan konsekuensi hukum dan lamanya proses pengadaan logistik.
 
Ditulis oleh : falcao
pada : Kamis, 11 Desember 2014 - 17:58 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilu -  Peran Pengawas Pemilu sudah mulai dirasakan dalam rangka Pengawasan pelaksanaan Pemilu 2014 silam. Kiprahnya, ditunggu pada Pemilihan Gubernur, Bupati, dan Walikota pada 2015 mendatang. Namun, apakah perlu ada perbaikan terhadap lembaga pengawas pemilu ke depan?

Ditulis oleh : falcao
pada : Kamis, 11 Desember 2014 - 17:40 WIB

Banjarmasin, Badan Pengawas Pemilu - Keberhasilan penyelenggaraan pemilu kada di Indonesia, sangat tergantung pada kinerja para penyelengara pemilu dalam hal ini Komisi Pemilihan Umum (KPU) di daerah selaku pelaksana dan Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) sebagai lembaga pengawasan yang mengawasi jalannya tahapan pelaksanaan Pemilu Kada  untuk pemilihan Bupati dan Walikota.

Ditulis oleh : falcao
pada : Kamis, 11 Desember 2014 - 16:34 WIB

Jakarta, Badan Pengawas Pemilu – Polemik tentang persetujuan terhadap Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) masih terus berlanjut. Saat ini ada dua polar, yakni menolak Perppu yang berarti Pilkada dengan sistem perwakilan atau menerima Perppu dengan sistem langsung.

Halaman

Informasi Publik

 

Regulasi

 

Pendaftaran Pemantau

 

Forum

 

SIGAPLapor

 

 

Whistleblowing System

 

Helpdesk Keuangan

 

SIPS

 

SAKIP

 

Sipeka Bawaslu

 

SIPP Bawaslu

 

Simpeg Bawaslu

Si Jari Hubal Bawaslu

 

 

 

 

Video Bawaslu

newSIPS 2019
newSIPS 2019

Mars Bawaslu

Mars Pengawas PEMILU +text
Mars Pengawas PEMILU +text